Pendampingan dalam Pemanfaatan Motif Batik Cikadu sebagai Eksplorasi Konsep Geometri Transformasi

Authors

  • Ismi Widyaningrum STKIP SYEKH MANSHUR
  • Linda Linda STKIP SYEKH MANSHUR
  • Ira Asyura STKIP SYEKH MANSHUR
  • Minhatul Ma’arif STKIP SYEKH MANSHUR

DOI:

https://doi.org/10.56444/pengabdian45.v1i4.204

Keywords:

matematika, geometri transformasi, batik, cikadu.

Abstract

Di tengah perkembangan dunia dan perubahan global di berbagai aspek kehidupan, keberhasilan generasi muda di masa yang akan datang merupakan salah satu tolak ukur keberhasilan suatu negara. Mahasiswa merupakan generasi muda yang akan menjadi penerus bangsa yang memiliki intelektual. Pendidikan berperan penting dalam menciptakan keberhasilan mahasiswa. Penyampaian mata kuliah yang berkaitan dengan matematika juga harus menjadi suatu perhatian, dosen dituntut harus bisa mengembangkan materi yang disampaikan, yaitu dengan mengaitkan satu materi ke materi atau konteks lainnya. Pengintegrasian nilai-nilai budaya merupakan suatu bentuk pengembangan nilai nasionalis. Salah satu budaya yang ada di masyarakat dan bangsa Indonesia adalah batik. Hal inilah yang mendasari perlunya dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) dengan tujuan memberi pendampingan dalam pemanfaatan motif batik Cikadu sebagai eksplorasi konsep geometri transformasi.

References

Christanti A, Sari F. Y., Pramita E. 2020. Etnomatematika Pada Batik Kawung Yogyakarta Dalam Transformasi Geometri. Seminar Nasional Pendidikan Matematika, Voume 1, Nomor 1.

Fadila, A. 2017. Penerapan Geometri Transformasi Pada Motif Batik Lampung. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan. Universitas Muhammadiyah Metro.

Hidayati, Sugeng. 2021. Penerapan Transformasi Geometri Pada Desain Batik Lia Maido Menggunakan Desmos. Jurnal PRIMATIKA, Volume 10, Nomor 2.

Kusrianto, A. 2013. Batik: Filosofi, Motif dan Kegunaan. Yogyakarta: Andi Offset.

Rasmedi A, Darhim. 2014. Geometri Transformasi. Tangerang : Universitas Terbuka.

Downloads

Published

2022-11-29

How to Cite

Ismi Widyaningrum, Linda Linda, Ira Asyura, & Minhatul Ma’arif. (2022). Pendampingan dalam Pemanfaatan Motif Batik Cikadu sebagai Eksplorasi Konsep Geometri Transformasi. Jurnal Suara Pengabdian 45, 1(4), 138–144. https://doi.org/10.56444/pengabdian45.v1i4.204