Pemberdayaan Usaha/bisnisdi Desa Karangsono Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak: Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga Dalam Investasi

Authors

  • Maskudi Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Wahid Hasyim
  • Karsiati Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas 17 Agustus 1945 Semarang
  • Saiful Bahri Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Wahid Hasyim

DOI:

https://doi.org/10.56444/perigel.v2i4.1108

Keywords:

Laporan Laba Rugi, Neraca, Laporan Harian, Laporan Arus Kas

Abstract

Mengelola keuangan merupakan suatu proses pengaturan keuangan dalam suatu bisnis. Di dalamnya termasuk kegiatan perencanaan, analisis, serta pengendalian terhadap kegiatan keuangan. Komponen  Laporan Keuangan meliputi Laporan Laba Rugi, Neraca,  Laporan Harian dan Laporan Arus Kas. Bagi pelaku usaha pengelolaan keuangan sangat penting setidaknya untuk mengetahui beberapa hal. Pertama, kegiatan pendanaan (financing). Bagian ini mengatur bagaimana cara memperoleh dana yang efisien. Kedua, investasi yakni memikirkan bidang-bidang investasi mana saja yang paling menguntungkan untuk menanamkan dana yang terkumpul dalam usaha, dan ketiga kegiatan mengukur keberhasilan usaha/bisnis, keuangan mana saja yang dapat ditarik sebagai bagian keuntungan dan mana yang perlu untuk diinvestasikan atau dibelanjakan lagi.

References

Brown, J., & Jones, M. (2020). Enhancing Financial Literacy Among Small Business Owners. Entrepreneurship Theory and Practice, 44(2), 389-408.

Brigham, E. F., & Ehrhardt, M. C. (2020). Financial Management: Theory & Practice. Cengage Learning.

Peterson, D. R., & Fabozzi, F. J. (2012). Capital Budgeting: Theory and Practice. John Wiley & Sons.

Smith, A. (2019). The Role of Financial Management in Small and Medium-sized Enterprises. Journal of Business Finance & Accounting, 46(5-6), 619-639.

Sony Warsono bin Hardono, Dian Andari Binti Maskudi (2015), Akuntansi Dasar Untuk Perguruan Tinggi Islam, PenerbitABPublishER Yohyakarta.

Downloads

Published

2023-12-01

How to Cite

Maskudi, Karsiati, & Saiful Bahri. (2023). Pemberdayaan Usaha/bisnisdi Desa Karangsono Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak: Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga Dalam Investasi. Perigel: Jurnal Penyuluhan Masyarakat Indonesia, 2(4), 1–6. https://doi.org/10.56444/perigel.v2i4.1108